Halo sobat, kali ini saya akan menulis artikel tentang cara mount iso file dengan daemon tools. Daemon tools adalah software untuk mount suatu file .iso menjadi seperti kita memasukkan cd ke cd rom.
Berikut adalah cara mount iso file dengan daemon tools :
1. Download Daemon Tools di sini.
2. Setelah itu extract dengan winrar. untuk password silakan lihat di sini.
3. Setelah itu install seperti biasa.
4. Buka daemon tools.
5. Klik ikon seperti yang ditunjukkan anak panah.
6. Pilih file iso kalian yang akan dimount.
7. Klik dua kali pada file iso yang kalian pilih (double klik).
8. File iso kalian telah selesai dimount..!!
Terima kasih telah mengunjungi artikel ini, semoga bermanfaat.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar